Blog

Harlan

Hari Kedua Pra-PON Remaja, Cabang Atletik Aceh Rebut Tiga Medali

BANDUNG – Hari kedua pelaksanaan ajang Prakualifikasi Pekan Olahraga Nasional (Pra-PON) Remaja di di Stadion Pakansari Cibinong, Bandung, Jawa Barat, Kontingen Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PASI) Aceh berhasil merebut tiga medali, yaitu satu medali emas, satu perak dan satu perunggu. Ketua Harian PASI Aceh, Bachtiar Hasan menjelaskan, masing-masing medali tersebut diraih oleh Rahmat Risky di ...

Harlan

BPKS Gaet ITB Buat Master Plan

SABANG – Dalam upaya mendukung Sabang sebagai Destinasi Pariwisata Internasional, Badan Pengusahaan Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas Sabang (BPKS) terus melakukan berbagai upaya untuk menyiapkan daerah ini untuk benar-benar siap terhadap lonjakan kunjungan wisata. BPKS yang juga memiliki tanggung jawab terhadap pengembangan sektor Pariwisata di Kawasan Sabang (Sabang dan Pulo Aceh), menilai bahwa diperlukan ...

Harlan

Pelajar di Banda Aceh Dilatih Kelola Sampah

BANDA ACEH – Seratusan pelajar dari berbagai sekolah menengah dan kejuruan di Kota Banda Aceh dilatih mengelola sampah, Sabtu (19/3/2016) di Gedung Penyamatan Tsunami Gampong Lambung, Kecamatan Meuraxa, Kota Banda Aceh. Sarona Maisarah, ketua pelaksana kegiatan, mengatakan, pelatihan ini untuk memberikan pemahaman kepada para pelajar bahwa sampah bukan barang yang tidak bisa digunakan, tetapi masih ...

Harlan

Sabtu, Uji Coba Satria All New Injection F 150 di Lhong Raya

BANDA ACEH – Sepeda motor idaman kaula muda, Suzuki Satria All New Injection F 150 Cc rencananya akan melakukan uji coba kecepatan, dan kestabilan di Komplek Stadion Lhong Raya, Banda Aceh, Sabtu 20 Maret 2016. Sebelumnya, sepeda motor produk baru keluaran Suzuki ini telah pernah melakukan uji coba di beberapa kota besar di Indonesia, antaralain ...

Harlan

Borussia Dortmund Nantikan Kepulangan Jurgen Klopp

Undian babak perempat-final Liga Europa sudah dilakukan UEFA bebarengan dengan Liga Europa, Jumat (18/3). Beberapa hasil mengejutkan pun dilahirkan. Salah satunya adalah duel seru antara Borussia Dortmund kontra Liverpool. Bentrok ini jadi reuni bagi pelatih legendaris Die Borussen, Jurgen Klopp, yang kini jadi manajer The Reds. Karenanya tak heran jika kepulangan Klopp ke Westfalenstadion begitu ...