Satpol PP Razia HP, Puluhan Murid SMA Kesurupan
Sinabang – Sedikitnya dua puluh orang murid Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 1 Teupah Barat kesurupan, sesaat setelah Satuan Polisi Pamong Paraja, melakukan razia HP di Sekolah itu, Rabu (30/11),
Sinabang – Sedikitnya dua puluh orang murid Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 1 Teupah Barat kesurupan, sesaat setelah Satuan Polisi Pamong Paraja, melakukan razia HP di Sekolah itu, Rabu (30/11),
Bener Meriah –Massa yang tergabung dalam aliansi mahasiswa pemuda dan masyarakat berunjuk rasa ke DPRK Bener Meriah, Rabu (30/11), guna mendukung keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) agar tahapan pilkada di Aceh tetap dilaksanakan.
Idi—Gubernur Aceh Irwandi Yusuf mengaku belum mengetahu siapa pelaku pengeboman kantor tim suksesnya yang terjadi, Selasa (29/11) jelang dini hari. “Belum, kita belum mengetahui siapa pelakunya. Polisi juga sedang melakukan penyelidikan,” kata Irwandi
Langsa—Sebanyak 2.972 dukungan KTP terhadap pasangan balon gubernur Aceh Darni Daud- Ahmad Fauzi yang diverifikasi KIP Kota Langsa, tidak memenuhi syarat. Sedangkan 4.153 lainnya dinyatakan memenuhi syarat.
Idi—Presiden Direktur & CEO PT Medco Energy, Lukman Mahfoedz, mengatakan pihaknya selalu berusaha untuk mengedepankan kepentingan masyarakat Aceh Timur, sebagai wilayah kerja PT Medco E&P Malaka di Blok A. Hal itu disampaikannya saat member kata sambutan pada acara peletakan batu pertama pembangunan RSUD Aceh Timur dari program CSR perusahaan migas tersebut di Seuneubok Barat, Idi Timu, Rabu ...