Articles for category: Nanggroe

Harlan

Aceh Pungo

Putusan MK Sangat Politis dan Aneh

Banda Aceh – Humas Seuramoe Irwandi-Muhyan, Thamren Ananda menilai putusan MK menolak gugatan utama yang diajukan oleh Mendagri, menguatkan putusan sela dangan memerintahkan KIP untuk melakukan penyesuaian tahapan Pilkada dan hari pencoblosan selambat-lambatnya 9 April sangat kental nuansa politis serta aneh. “Putusan tersebut terkesan sangat politis dan sedikit aneh, karena dalam putusan sela sebelumnya tidak ...

Beraksi di Depan Kantor PA, Dua Perampok Runyoh Dihambo Massa

Peureulak-Dua perampok asal Pekanbaru dan Palembang, Rabu (25/1) sekira pukul 11.30 WIB, runyoh dihambo massa, saat kedapatan mencuri uang dalam bagasi Honda Vario milik M Amin, salah satu anggota KPA Sagoe Nurul A’la, Ranto Peureulak, yang diparkir di depan kantor Partai Aceh (PA) Kabupaten Aceh Timur di Peureulak. Kedua pelaku adalah Bramawijaya asal Garden Riau ...

42 Naskah Kuno Aceh Direstorasi

Banda Aceh-Sebanyak 42 Naskah Kuno milik Tarmizi A. Hamid, kolektor manuskrip Aceh direstorasi oleh pihak Pusat Kajian Pendidikan dan Masyarakat (PKPM) Aceh. Restorasi kitab kuno ini berlangsung selama dua hari, Minggu (22/1) dan baru selesai Senin (23/1). Menurut Tarmizi A. Hamid, kitab kuno miliknya sebenarnya berjumlah 482 naskah dan pihaknya telah mengajukan tawaran restorasi pada ...