Articles for category: Nanggroe

Ketua PA Aceh Timur: Kami tidak Bertanggung Jawab

Idi – Ketua Partai Aceh Wilayah Aceh Timur, Tgk Syahrul bin Syamaun yang dikonfirmasi wartawan terkait aksi pengibaran bendera GAM di sejumlah wilayah di Aceh Timur  mengatakan,  bahwa pihaknya tidak bertanggung jawab terhadap aksi tersebut, karena menurut dia, aksi sengaja dilakukan oleh pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab untuk merusak perdamaian yang telah lama terajut dengan ...

Bintang Bulan Berkibar di Aceh Timur

Idi– Sejumlah bendera berlambang bintang bulan kembali berkibar di sejumlah titik di Aceh Timur bertepatan dengan peringatan milad GAM ke-35, Rabu (4/12/). Polisi dikabarkan sudah menurunkan dan menyita semua bendera yang menjadi atribut perjuangan GAM tersebut. Kini, bendera itu telah diamankan di Mapolres Aceh Timur.

milad gam

Doa dan Zikir Warnai Milad GAM ke-35 di Aceh Timur

Idi–Ribuan masyarakat di Aceh Timur larut dalam zikir dan do’a bersama dalam peringatan milad GAM ke-35 yang digelar di sejumlah wilayah di sana, Minggu (4/12). Acara doa dan zikir dipusatkan di komplek makam mantan petinggi GAM dr Zubir Mahmud di Pasir Putih, Ranto Peureulak dan makam Ishak Daud di Teupin Jareng, Idi Rayeuk.

Harlan

Aceh Butuh Poltekes Tambahan

Keberadaan Politeknik Kesehatan di Aceh selama ini yang berada di bawah Kementerian Kesehatan sangat memberi manfaat dalam peningkatan sumberdaya bidang kesehatan. Tetapi saat ini satu-satunya Politeknik kesehatan yang ada di ibukota provinsi Aceh itu, tidak mampu lagi menampung para peminat yang begitu besar dan melayani seluruh Aceh.

Abu Sanusi Hadiri Milad GAM di Peureulak

Peureulak- Sesepuh GAM yang juga mantan panglima KPA wilayah Peureulak (Aceh Timur) Tgk Sanusi Muhammad atau yang sering disapa Abu Sanusi, turut menghadiri peringatan milad GAM, Minggu (4/12) yang dipusatkan di makam dr Zubir Mahmud di Desa Pasir Putih, Kecamatan Ranto, Peureulak.