Articles for author: Harlan

Harlan

Perangi Narkoba, 7.000 Pelajar SMK Tes Urine

BANDA ACEH | ACEHPUNGO.COM – Sebanyak 7.000 pelajar SMK Se-Aceh mengikuti tes urine sebagai bentuk upaya pemerintah memerangi peredaran narkoba di provinsi paling ujung Barat Pulau Sumatera, khususnya di kalangan pelajar. Tes urine ini kerjasama antara Dinas Pendidikan Aceh dengan Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Aceh. Tercatat, tahun 2018 ini sebanyak 51 SMK yang tersebar ...

Harlan

Sekda Yakin Kafilah MTQ Korpri Aceh mampu Perbaiki Peringkat

BANDA ACEH – Sekretaris Daerah Aceh Dermawan meyakini, dengan persiapan matang serta menilik prestasi yang diraih pada MTQ III Korpri tingkat Nasional di Kalimantan Timur pada tahun 2016 lalu, Kafilah MTQ Korpri Aceh mampu mempertahankan bahkan memperbaiki peringkat. Optimisme tersebut disampaikan oleh Dermawan, saat membacakan sambutan tertulis Pelaksana Tugas Gubernur Aceh Nova Iriansyah, pada acara ...

Harlan

Muslim di Belanda Desak Twitter Blokir Geert Wilders

Otoritas Masjid Turki di Belanda secara resmi mendesak Twitter agar memblokir akun politisi anti-Islam Geert Wilders. Politisi ultra-kanan itu kerap menghina Islam dalam postingan di media sosial. Federasi Kebudayaan Islam Turki (TICF), yang mengawasi 144 masjid di Belanda, mengatakan Wilders telah melanggar aturan perilaku platform sosial dengan mengunggah ujaran kebencian. Surat dari komunitas Muslim itu sendiri ...

Harlan

Pemerintah Aceh Komit Tingkatkan Profesionalisme ASN

BANDA ACEH | ACEHPUNGO.COM – Sekretaris Daerah Aceh, Drs. Dermawan, MM mengatakan, Pemerintah Aceh sesuai dengan RPJM berkomitmen untuk meningkatkan profesionalisme Aparatur Sipil Negera dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat dan menciptakan tata kelola pemerintahan yang baik dan bersih. Hal itu disampai Dermawan dalam sambutannya yang dibacakan Asisten Administrasi Umum Sekda Aceh, Kamaruddin Andalah saat membuka ...

Harlan

Lima Segmen Batas Daerah di Aceh Dibahas

BANDA ACEH | ACEHPUNGO.COM – Sebanyak lima segmen penegasan batas wilayah di Aceh dibahas bersama. Pembahasan itu difasilitasi oleh Tim Penegasan Batas Daerah Aceh dan Biro Pemerintah Setda Aceh. Nantinya, penegasan awal akan disampaikan untuk percepatan penetapan melalui Permendagri. Lima segmen batas daerah, itu adalah segmen batas antara Pidie – Aceh Jaya, Pidie – Bireuen, ...